Text
Logika dan Matematika
kemampuan seseorang berfikir logis,kreatif,dan kritis diera digital ini sangat diperukan guna memperoleh temuan temuan baru atau inovasi diberbagai bidang. matematiaka atau lebih khusus lagi matematika diskrit merupakan salah satu bidang ilmu, yang apabila dibelajarkan/dipelajari secara efektif, akan mampu memberikan dasar dasar dalam berfifkir logis, kreatif, dan kritis (dominasi otak kiri).
P00330S | 510 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain